Cara mudah install dan update driver otomatis dengan driver booster

Halo sobat... kali ini saya mau memberikan tutorial gimana caranya install dan update driver secara otomatis dengan bantuan software driver booster ini. Dengan Driver Booster kita tidak perlu pusing mencari driver mana yang cocok buat pc ataupun laptop kita.

Secara Otomati software driver booster akan melakukan Install dan Update sesuai dengan vendor hardware kamu...


Software ini bisa membatu kamu untuk:
  • Mendeteksi driver yang perlu diupdate
  • Melakukan update driver dengan cepat dan otomatis
  • Tweaking driver untuk performa gaming yang maksimal
Cara penggunaanya juga cukup mudah.. buka softwarenya tunggu hingga driver booster selesai men-scannya...


Dan lihat driver mana yang perlu di install dan di update. Kamu bisa mengintall semuanya dengan cara klik Update Now. Apabila driver yang ingin kamu install banyak pasti waktu yang dibutuhkan juga cukup lama sesuai dengan besarnya ukuran driver. Atau kamu juga bisa memilihnya satu persatu. Kalau dirasa driver kamu sudah lebih dari cukup tidak apa-apa kamu tidak melakukan update, Takutnya hardware kamu malah tidak cocok atau tidak mendukung dengan keluaran versi terbarunya.

Memang kalau kamu ingin selalu Up To Date dan performa yang handal kamu boleh saja meng updatenya 'Up To You' :D
Sekian dari saya semoga bermanfaat.....


Tag

- Cara update driver Otomatis

- Cara mudah install driver

- Update Diver secara otomatis dengan driver booter

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara mudah install dan update driver otomatis dengan driver booster"

Post a Comment

Komentar atau tanggapan anda sangat berguna untuk menambah Semangat untuk berkarya dan saling berbagi di blog ini... :D